KONSER INTERN 2024 PSM UNPAD “CRESCENTIA: GROW WITH MELODIES FLY THROUGH MEMORIES”

Read also in English Aos ogé dina Basa Sunda [unpadchoir.com Bandung, 25/6/2024] Universitas Padjadjaran merupakan sebuah universitas yang mengasah akademik mahasiswanya dengan baik, tetapi juga mendukung kemampuan yang dimiliki mahasiswa. Hal tersebut dibuktikan dengan fasilitas yang diberikan oleh Unpad yaitu menyediakan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) yaitu lembaga tempat mahasiswa berkumpul dengan dasar memiliki minat yang […]